Budaya K3 merupakan budaya yang harus dimiliki oleh setiap perusahaan untuk membangun citra perusahaan yang baik dan menjadikan perusahaan menjadi perusahaan yang aman karena telah menjadikan K3 sebagai kebutuhan dan cara bekerja yang sesuai dengan K3.
International Association of Oil & Gas Producers (OGP) memberikan 5 klasifikasi budaya K3 perusahaan. Penting untuk mengetahui di tingkat mana perusahaan kita berada dalam klasifikasi tingkatan ini. Berikut merupakan uraian singkat 5 klasifikasi tersebut:
1.Patologis
2.Reaktif
3.Kalkulatif
4.Proaktif
5.Generatif
Berada di tingkatan manakah perusahaan kita?
Buletin selengkapnya.
No comments:
Post a Comment